Sikap mengayomi inilah yang menurutnya membuat para demonstran merasa dihargai, sehingga mereka bersedia membubarkan diri secara sukarela tanpa perlu dipaksa atau diintimidasi.
"Cukup dirangkul, didengar dan massa bubar sendiri. Salut TNI," katanya.
👉 Video di Akhir Artikel
Video ini pun menuai beragam komentar netizen, ada yang sepakat dengan driver ojol tersebut dalam memihak TNI dan ada pula yang menilai TNI tak jauh berbeda dengan Brimob.
"Sebenarnya sama aja, beda skin doang itu. Lagi adem aja, coba tunggu maleman agak cahos. Lihat gimana nanti," kata @afriansyah***.
"Orang Brimob isinya bocil ingusan, malah banyak yang nantangin," kata @arisuryo**.
"Kalau samping lu Brimob pasti udah diinjek lu bang, TNI respect," kata @acce**.
"Jadi ingat pas omnibuslaw yang ada kebakar bioskop itu. Malamnya TNI lebih beringas mukulin pakai rotan sampai tunawisma yang lagi tidur dipukulin," kata @robby***.
👇👇
Sumber: Suara
Artikel Terkait
ANRI Tak Miliki Salinan Ijazah Jokowi, Pengamat: Bisa Kena Sanksi Pidana!
Polisi Militer Viral Potong Jalan, Tabrak Pengendara Lalu Kabur!
Jokowi Dianggap Abai Nasihat Jonan Soal Utang Kereta Cepat Whoosh, Ini Dampaknya!
Purbaya Buka Suara Soal Polemik Larangan Otak-atik Dana MBG dari Zulhas