paradapos.com - Berikut panduan cara cek pengumuman hasil tahap awal Beasiswa Dsarea batch 2 untuk cek daftar nama lolos seleksi.
Beasiswa Bersama Dsarea yang merupakan kedua kalinya program ini diluncurkan. Program ini diluncurkan oleh Dsarea atau yang masyarakat kenal dengan Digital Skills Area.
Digital Skills Area merupakan merupakan platform training online yang menyediakan berbagai pelatihan secara online bisa diikuti oleh semua kalangan mulai dari pelajar hingga mahasiswa ataupun umum.
Baca Juga: Selamat! Cek Pengumuman Kelulusan SKB CPNS 2023, Akses Link Berikut
Untuk mengikuti program beasiswa ini, terdapat persyaratan-persyaratan yang harus dipenuhi peserta, diantaranya adalah Warga Negara Indonesia (WNI), siswa SMA/Sederajat kelas 11/12, Gapyear, dan Mahasiswa/i (maksimal semester 5) dan bagi yang sudah menerima beasiswa pemerintah/swasta diperbolehkan untuk mendaftar.
Ketentuan lainnya adalah tidak ada minimal nilai rapor, mengikuti seluruh tahapan beasiswa dan memiliki semangat yang tinggi untuk menggapai impian.
Terdapat beberapa benefit yang nantinya akan diterima oleh penerima Beasiswa Dsarea batch 2 ini yaitu setiap penerima mendapatkan beasiswa 2.000.000/semester (sampai lulus jenjang / maksimal 2 semester) & Piagam Penghargaan dan terpilih menjadi Brand Ambassador DSAREA (untuk yang terpilih jadi Brand Ambassador).
Artikel Terkait
Kerangka Manusia Kwitang: Polda Metro Jaya Ambil Alih Penyidikan, Ini Update DNA Terbaru
Hutama Karya KSO Borong Proyek Jalan Papua Rp 4,8 Triliun, Target Rampung 2027
Zohran Mamdani Kuliah di Bowdoin College: Profil dan Pendidikan Calon Wali Kota New York
Kasus 2 Kerangka di Kwitang Diambil Alih Ditreskrimum, Polisi Tunggu Hasil DNA