Informasi lainnya turut disampaikan oleh akun Instagram @informasiseputarsemarang terkait masih dilakukannya evakuasi terhadap sopir truk hingga pukul 15.00 WIB lalu.
Berdasarkan informasi yang dihimpun, truk logistik tersebut sedang membawa ratusan dus logistik pemilu untuk ditujukan ke KPU Magelang.
Namun, pada video yang diunggah, tampak seluruh muatan logistik jatuh dan berhamburan di lokasi jurang.
Baca Juga: Daftar Hari Libur Nasional 2024, Idul Fitri Jatuh Tanggal Berapa?
Hingga saat ini, belum diketahui pasti penyebab terjadinya kecelakaan truk logistik pemilu tersebut.
Adapun kondisi lalu lintas di lokasi kejadian jatuhnya truk logistik Pemilu 2024 masih terlihat padat kendaraan.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: masagipedia.com
Artikel Terkait
Kerangka Manusia Kwitang: Polda Metro Jaya Ambil Alih Penyidikan, Ini Update DNA Terbaru
Hutama Karya KSO Borong Proyek Jalan Papua Rp 4,8 Triliun, Target Rampung 2027
Zohran Mamdani Kuliah di Bowdoin College: Profil dan Pendidikan Calon Wali Kota New York
Kasus 2 Kerangka di Kwitang Diambil Alih Ditreskrimum, Polisi Tunggu Hasil DNA