Jangan Bingung! Ini HukumPuasa Qadha Ramadhan di Bulan Rajab Beserta Niatnya

- Selasa, 16 Januari 2024 | 00:40 WIB
Jangan Bingung! Ini HukumPuasa Qadha Ramadhan di Bulan Rajab Beserta Niatnya

Baca Juga: Mengenal Korfball, Cabang Olahraga yang Akan DIpertandingkan di PON 2024 dan SEA Games 2025, Mainnya Mirip Bola Basket

Dalam menyambut bulan Rajab, sebagian umat Islam memilih untuk menunaikan kewajiban melaksanakan puasa qadha Ramadhan.

Fenomena ini terkadang menimbulkan pertanyaan, apakah boleh niat puasa qadha Ramadhan di bulan Rajab.

Dilansir dari laman didona.id, Selasa, 16 Januari 2024, jawabannya tetaplah boleh. Melaksanakan penggantian puasa yang tertinggal (qadha) menjadi kewajiban bagi umat Islam.

Baca Juga: Pangeran Frederik X Resmi Naik Tahta Sebagai Raja Baru Denmark, Menggantikan Ibunya Ratu Margrethe II

Dasarnya terdapat dalam hadits Nabi Muhammad SAW, "Siapa yang meninggal dunia dan masih memiliki utang puasa Ramadan, maka walinya wajib menggantinya." (HR Bukhari dan Muslim).

Dengan memperhatikan kebolehan ini, hendaknya umat Islam memahami bahwa memanfaatkan bulan Rajab untuk melaksanakan kewajiban qadha puasa adalah tindakan sesuai dengan ajaran agama.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: harianhaluan.com

Halaman:

Komentar