Baca Juga: Gibran Rakabuming Minta Maaf ke Mahfud MD saat Debat, Sempat Singgung Soal Program Food Estate
Julukan tersebut ternyata malah jadi semangat paslon 02 untuk terus maju menuju kemenangan, dan mengartikan julukan tersebut ‘semakin sulit disusul’.
Menurut Arif Rosyid selaku Komandan TKN Pemilih Muda Prabowo dan Gibran, jaket yang dikenakan oleh gibran dan jajaran TKN merupakan suatu balasan atas ejekan Asam Sulfat.
Menurut Arif, timnya tidak ingin membalas suatu ejekan dengan keburukan juga sehingga tercetuslah istilah samsul yang diartikan semakin sulit disusul.
Baca Juga: Gibran Rakabuming Blak Blakan Pertanyakan Soal Inflasi Hijau yang Enggan Dijawab Mahfud MD
Hal tersebut menjadi sebuah pengharapan, semoga kedepannya survei-survei Paslon 02 akan semakin sulit disusul.
Sedangkan logo naruto pada dada kanan jaket tersebut diartikan sebagai satu putaran, dengan harapan satu putaran semakin dekat dengan kemenangan.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: gorajuara.com
Artikel Terkait
Insanul Fahmi Akui Sudah Menikah dengan Inara Rusli, Ini Bukti dan Kronologinya
Fakta Lengkap Pembunuhan Alvaro Kiano oleh Alex Iskandar: Motif, Kronologi, dan Foto Pelaku
TNI AL Gagalkan Pengiriman Nikel Ilegal di Konawe Utara, Ini Modus Pelanggarannya
Download Snack Video Tanpa Watermark: GetSnackVideo Solusi Tercepat 2024