paradapos.com - Timnas Indonesia akan ditunggu Australia pada babak 16 besar Piala Asia 2023.
Australia akan lebih bahagia bertemu Timnas Indonesia ketimbang peringkat tiga terbaik dari Grup C, Palestina?
Meski begitu, Timnas Indonesia belum menyegel tempat di babak 16 besar Piala Asia 2023.
Baca Juga: Nasib Timnas Indonesia Usai Ditekuk Jepang di Laga Pamungkas Grup D Piala Asia 2023
Timnas Indonesia baru akan lolos babak 16 besar Piala Asia 2023 jika Yordania menang 2-0, 3-0 atau seterusnya atas Bahrain.
Jika laga di atas hasilnya tidak berjalan sesuai rencana, Timnas Indonesia boleh berharap di laga lain Oman dan Kirgistan berakhir imbang.
Artikel Terkait
Persib Bandung Vs Selangor FC: Modal 5 Kemenangan Beruntun untuk ACL Two 2025
Kisah Cinta Ricky Subagja & Cica Andjani: Rahasia Harmonis Meski Selisih Usia 26 Tahun
Timnas Indonesia U-17 Kalah 1-3 dari Zambia: Kronologi Gol dan Reaksi Nova Arianto
Cara Nonton Selangor FC vs Persib Bandung di Vision+: Live Streaming AFC Champions League Two