Arditra menyebut salah satu penyebab masih banyak sopir truk tronton yang melanggar aturan larangan jam operasional.
"Kesadaran dari pengemudi truk tronton rendah," katanya.
Meski masih banyak sopir truk tronton yang melanggar aturan larangan jam operasional, namun dishub mengklaim jumlahnya turun.
Penurunan pelanggar aturan larangan jam operasional itu sekitar 15 persen pasca Dishub Gresik melakukan sosialisasi selama 3 hari.
"Jumlah truk tronton yang melanggar berkurang antara 10 hingga 20 kendaraan," katanya.
Baca Juga: Dishub Gresik Siapkan Tempat Parkir Khusus Atasi Parkir Liar Truk Tronton, Ini Lokasi dan Tarifnya
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: klikmedianetwork.com
Artikel Terkait
Prabowo Beri Julukan Don Si Kancil ke Dasco & Pesan Legacy untuk Kader Gerindra
Roy Suryo Diperkirakan Lanjut ke Pengadilan Terkait Kasus Ijazah Palsu Jokowi
Jusuf Kalla Buka Suara Soeharto Jadi Pahlawan Nasional: Kita Harus Terima Kenyataan
Roy Suryo Ditahan, Ijazah Jokowi Akan Diuji di Sidang: Fakta Terbaru