paradapos.com - Capres nomor urut 1, Anies Baswedan yakin cawapres Gus Imin bisa kuat dalam debat cawapres hari ini, Jumat 22 Desember 2023.
Menurut Anies Baswedan, Gus Imin memiliki bekal berharga untuk bertarung dalam debat cawapres nanti malam.
Anies Baswedan mengatakan pengalaman sebagai aktivis mahasiswa, dan segudang prestasi lainnya membuat Gus Imin tidak akan menghadapi kendala berarti saat debat.
Baca Juga: Debat Cawapres 2024, Presiden Jokowi Nonton di Rumah
Baca Juga: Debat Perdana Cawapres Malam Ini, Presiden Jokowi Tidak Berikan Arahan Khusus untuk Gibran
"Beliau (Gus Imin) sudah punya persiapan sepanjang perjalanan karier dan bergerak di bidang ekonomi. Ekonominya apa? Tenaga kerja. Kan perekonomian itu salah satunya di bidang lapangan kerja," ungkap Anies Baswedan.
Artikel Terkait
Khozinudin Tolak Damai dengan Jokowi: Ada Upaya Adu Domba di Kasus Ijazah Palsu
Reshuffle Kabinet Prabowo: Bahlil Lahadalia & Raja Juli Antoni Dinilai Layak Dicopot, Ini Alasannya
PSI Sebut Gibran Kandidat Kuat Pilpres 2029, Ini Modal Politik Langkanya
Buku Gibran End Game Akan Dibagikan ke Seluruh Anggota DPR dan DPD: Isi & Kontroversi