Mempunyai kedalaman warna 16.7 juta warna, fresh rate 60 Hz, dan touch sampling 120 Hz untuk memberikan detail dan kehalusan warna maksimal dengan penutup kaca NEG T2X-1.
Spesifikasi Performa
OPPO A55 ditenagai dengan chipset MediaTekHelio G35, CPU Octa-Core berkecepatan hingga 2.3 GHz dengan inti CPU 8 dan GPU IMG GE8320 untuk memacu performa yang maksimal.
Mengunakan RAM LPDDR4X berkapasitas 4 GB dan penyimpanan internal 64 GB yang bisa diperluas hingga 256 GB menggunakan penyimpanan eksternal MicroSD.
Baca Juga: Dibalik Desain Samsung Galaxy Tab S9 Ultra yang Normal, Terdapat Kekuatan yang Upnormal
Didukung dengan teknologi System Booster untuk melindungi sistem smartphone dari lagging, dan Link Boost untuk menjelajahi internet berkecepatan tinggi dengan latensi rendah.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jangkara.com
Artikel Terkait