Bentuk portable dan 3 ultra strong motors yang diusungnya menjadikan stabilizer kamera satu ini dapat membuat hasil video yang sangat apik.
Harga Rp. 1.850.000-2.600.000
2. Feiyu G6 Max
Feiyu G6 Max memiliki layar OLED yang menjadi indikator penampil kapasitas baterai tersisa, status mode kerja, dan lain sebagainya.
Selain itu, stabilizer kamera ini terdapat sebuah port USB-C sebagai konektivitas dengan hp yang digunakan sebagai alat perekaman.
Baca Juga: Serasa Mimpi: Kehebatan Laptop Lokal dengan Spek Terbaik
Alhasil, segala pengaturan perekaman bisa diatur dengan memakai tombol kontrol pada genggamannya.
Fitur lain yang diusung adalah mampu membawa bobot maksimal 1,2 kilogram, artinya alat ini juga cocok digunakan pada kamera profesional.
Harga Rp. 3.000.000-3.550.000
3. DJI Osmo Mobile SE
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jurnalflores.co.id
Artikel Terkait