paradapos.com - Samsung Galaxy S24 Ultra dan Galaxy S23 Ultra adalah dua flagship terbaru dari Samsung yang memperoleh banyak perubahan dan peningkatan.
Samsung Galaxy S24 Ultra memiliki dimensi yang lebih tipis dari Samsung Galaxy S23 Ultra. Meskipun perbedaan ini mungkin terlihat kecil, namun Galaxy S24 Ultra menawarkan desain yang lebih ramping dan ringan.
Dalam artikel ini, kita akan membahas perbandingan spesifikasi kedua perangkat ini untuk memberikan gambaran yang jelas mengenai inovasi yang dihadirkan oleh Samsung.
Baca Juga: Glamping Seru di Locca Lodge Trawas, Intip Keunikan Tempat Penginapan Hits di Mojokerto
Layar
Samsung Galaxy S24 Ultra membawa layar Dynamic AMOLED 2X berukuran 6,8 inci dengan resolusi Quad HD , refresh rate 120 Hz, dan kecerahan mencapai 2.600 nits.
Dibandingkan dengan Galaxy S23 Ultra yang memiliki kecerahan 1.750 nits, Galaxy S24 Ultra menawarkan pengalaman visual yang lebih cemerlang.
Artikel Terkait