"Ini adalah tanda hilangnya penghalang dan saat di mana dia menjadi lebih terbuka untuk kamu," ujar Wilkie.
Secara sederhana, dia menganggap kamu menarik dan ingin menjalin hubungan lebih dalam dengan kamu.
Berbicara terus-menerus
Jika kamu tertarik pada seseorang, pasti kamu tidak ingin berhenti berbicara dengannya.
Kamu bisa mengetahui apakah seseorang menyukai kamu dengan cara dia mengisi setiap celah lewat pertanyaan atau pernyataan, menurut psikolog Dr. Susan Marchant-Haycox.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: hallo.id
Artikel Terkait
Puasa Ayyamul Bidh November 2025: Jadwal, Niat Arab & Keutamaannya
Onadio Leonardo Bukan Tersangka, Polri Tetapkan Sebagai Korban dan Akan Direhabilitasi
Jerome Polin Berduka, Unggah Pesan Haru untuk Ayah Almarhum Marojahan Sijabat
Foto AI Melly Goeslaw Peluk Lisa BLACKPINK Gegerkan Media Sosial