BANDUNG, paradapos.com - Kecelakaan kereta api terjadi di petak jalan rel antara Stasiun Haurpugur-Cicalengka, Kabupaten Bandung, Jumat 5 Januari 2024.
Dalam peristiwa itu, Kereta Api Turangga dengan Kereta Api Komuter Bandung Raya terlibat tumburan kuat sekitar pukul 06.00 WIB.
Peristiwa luar biasa hebat (PLH) itu terjadi di jalur tunggal, di mana kejadian ini masih dalam penyelidikan.
Akibat tumburan ini, lokomotif kereta api Komuter Bandung Raya mengalami kerusakan parah.
Bahkan, kabin lokomotif bermotif vintage itu sudah tak beraturan.
Dikutip dari akun Facebook, Rafael Oj, gerbong di belakangnya terangkat dan menimpa lokomotif kelir lawas itu.
Artikel Terkait
BGN Tak Hentikan 41 Dapur MBG Milik Putri Wagub DPRD Sulsel, Ini Kata Pejabat
Gibran Dapat Tugas Khusus Prabowo di KTT G20 2025: Ini Misi Diplomatiknya
Fakta Mengejutkan Hubungan Terlarang AKBP B dengan Dosen Untag Semarang, Satu KK Sejak 2020
Roy Suryo Dicekal ke Luar Negeri, Santai: Bahan Black Paper Sudah Komplet