"Hak politik setiap orang, setiap menteri sama saja," ucap Presiden Jokowi dalam keterangan pers 24 Januari 2024 di Jakarta Timur.
Hanya saja dalam prakteknya harus memperhatikan aturan yakni tidak boleh menggunakan fasilitas negara, sebagaimana yang disampaikan Presiden Jokowi dalam keterangan pers.
"Yang paling penting, waktu kampanye tidak boleh menggunakan fasilitas negara, kita ini 'kan pejabat publik sekaligus pejabat politik," ungkapnya.
Politisi Mardani Ali Sera dari PKS turut memberi tanggapan terhadap keterangan Presiden Joko Widodo tersebut.
Mardani melalui akun media sosial X @MardaniAliSera mengungkapkan pandangannya terkait keterangan dari Presiden Jokowi tersebut.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jember.jatimnetwork.com
Artikel Terkait
KSPI dan Partai Buruh Tolak Penghapusan Pilkada Langsung, Khawatirkan Upah Buruh Tertekan
SBY Tegaskan Persaudaraan Modal Utama Bangsa Kuat, Peringatkan Bahaya Konflik Internal
Gus Yaqut Tersangka Korupsi Kuota Haji 2024: Fakta, Sindiran Yudo Sadewa, dan Kekayaan
Khairun Nisya Dapat Beasiswa Pramugari Gratis dari Aeronef Academy Usai Viral