Kaesang Pangarep Siap Jika Dipilih Menjadi Gubernur, Erina Gudono Dukung Penuh

- Minggu, 17 Desember 2023 | 11:00 WIB
Kaesang Pangarep Siap Jika Dipilih Menjadi Gubernur, Erina Gudono Dukung Penuh

paradapos.com - Ketika berada di Alun-alun Kota Jepara, Jawa Tengah, Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep, mengungkapkan kesiapannya jika suatu saat terpilih menjadi gubernur di sebuah provinsi.

Pertanyaan mengenai kemungkinan menjadi gubernur diajukan kepada Kaesang saat sedang bersantai di Alun-alun Kota Jepara, Jawa Tengah.

Baca Juga: Gratis! LINK Live streaming Pertandingan Barito Putera vs Arema FC di Liga 1: Malam Ini Jam 19.00 WIB

Kaesang menjawab pertanyaan tersebut di atas panggung saat ditanya oleh pembawa acara di hadapan warga.

Halaman:

Komentar