“Kalau tanpa Gibran dan Jokowi, Prabowo gak bakalan menang di 2024”
Begitulah narasi yang dibangun oleh termul. Tapi benarkah klaim itu? Oke mari kita buktikan pakai data berikut.
Perolehan suara Pilpres 2014:
- Jokowi-JK 53,13 persen.
- Prabowo-Hatta 46,84 persen.
Perolehan suara pilpres 2019:
- Jokowi-Makruf 55,50 persen suara.
- Prabowo-Sandiga 44,50 persen
Perolehan suara pilpres 2024:
Perolehan Legistllatif PDIP jadi partai pemenang pemilu dengan perolehan suara terbanyak (16,73 persen).
***
Berdasarkan data di atas, maka bisa dilihat bahwa sejak 2014-2019, mau wakilnya siapapun, Prabowo sudah memiliki investasi suara diatas 44 persen.
Artikel Terkait
SP3 Kasus Ijazah Eggi Sudjana: Restorative Justice atau Pengalihan Isu?
Bentrokan di Tambang Nikel IPIP Kolaka: Kronologi, Penyebab, dan Kondisi Terkini
Danantara Ambil Alih 28 Perusahaan di Sumatra, Termasuk Tambang Agincourt ke Perminas
Hotman Paris Bantu Kasus Es Gabus Suderajat: Perempuan Pemicu Viral Dicari Netizen