Siap Hadapi Tantangan Lawan Berikutnya
Nicola juga mengingatkan anak asuhnya untuk waspada melawan Pisa di pertandingan selanjutnya. Pelatih 52 tahun itu yakin lawan akan memberikan perlawanan sengit di kandang sendiri.
"Semua tim menginginkan hal sama. Kami terus maju dengan menyadari masih banyak pekerjaan harus diselesaikan," tambahnya.
Meski kalah dari Juventus, Nicola tetap memberikan apresiasi terhadap komitmen dan kualitas permainan yang ditunjukkan Emil Audero dan kawan-kawan.
Cremonese dijadwalkan bertandang ke markas Pisa di Arena Garibaldi – Stadio Romeo Anconetani pada 8 November 2025 dalam lanjutan Liga Italia.
Artikel Terkait
Larangan Keras Mensos: Bansos Dilarang untuk Beli Rokok & Bayar Utang
KPK OTT Riau: Gubernur Abdul Wahid dan 9 Lainnya Ditangkap, Uang Sitaan Dikuak
Purbaya Ajak Produsen Rokok Ilegal Masuk KIHT, Dapat Tarif Cukai Khusus 2025
Banjir Jati Padang Jaksel: Petugas Kesulatan Atasi Genangan Akibat Hujan Terus