"Terus saya pikir dulu, setelah saya cocok saya kasih tahu keluarga dan saya pulang dulu ke Indonesia. Alhamdulillah, baba (suami) ini baik, jadi diterangkan dan alhamdulillah keluarga setuju," sambungnya.
Umi Hasan menyebut, bahwa sang suami sudah 30 tahun mengabdi untuk negara sebagai pejabat militer. Namun karena cinta, Khairulloh kemudian memutuskan untuk pensiun dini.
Setelah dijodohkan dan merasa cocok, Umi Hasan dan Khoirullah kemudian melangsungkan pernikahannya di Arab Saudi.
Sebelumnya, Khoirullah ternyata adalah seorang duga yang telah dikaruniai enam orang putra dan dua orang putri.
Saat ini, ia pun telah hidup bahagia menjalani kehidupan rumah tangga yang baru bersama Umi Hanan dengan empat orang anaknya.
Artikel Terkait
Insanul Fahmi Akui Sudah Menikah dengan Inara Rusli, Ini Bukti dan Kronologinya
Fakta Lengkap Pembunuhan Alvaro Kiano oleh Alex Iskandar: Motif, Kronologi, dan Foto Pelaku
TNI AL Gagalkan Pengiriman Nikel Ilegal di Konawe Utara, Ini Modus Pelanggarannya
Download Snack Video Tanpa Watermark: GetSnackVideo Solusi Tercepat 2024