Destinasi paralayang di Sumedang, mendapat julukan sebagai tempat paralayang terbaik di dunia. Juga destinasi alam yang sangat cocok untuk berkemah atau hanya menikmati indahnya aliran sungai dan air terjun, bahkan destinasi wisata Sejarah juga ada di sini.
Sayang, beberapa kali terjadi kecelakaan Bus yang mengakibatkan hilangnya nyawa penumpang menjadi faktor yang perlu diwaspadai baik oleh wisatawan, pengemudi, maupun pemerintah kabuapten Sumedang.
Bukan hanya di Jatinangor, kecelakaan bus maut juga pernah terjadi di kawasan tanjakan cae Wado pada Maret 2021.
Berdasarkan catatan redaksi yang bersumber dari data resmi, setidaknya dalam 5 tahun terakhir ada 9 kecelakaan Bus yang mengakibatkan lebih dari 40 jiwa meninggal.
Secara umum, jalan jalan di Kabupaten Sumedang tergolong jalan yang lebih banyak sempitnya dibandingkan jalan yang lebar. '
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: tinewss.com
Artikel Terkait
Kerangka Manusia Kwitang: Polda Metro Jaya Ambil Alih Penyidikan, Ini Update DNA Terbaru
Hutama Karya KSO Borong Proyek Jalan Papua Rp 4,8 Triliun, Target Rampung 2027
Zohran Mamdani Kuliah di Bowdoin College: Profil dan Pendidikan Calon Wali Kota New York
Kasus 2 Kerangka di Kwitang Diambil Alih Ditreskrimum, Polisi Tunggu Hasil DNA