ALOWARTA.COM - Ganda putra Muhammad Shohibul Fikri dan Bagas Maulana sukses melaju ke babak 16 Besar Indonesia Masters 2024.
Muhammad Shohibul Fikri dan Bagas Maulana ke babak 16 Besar Indonesia Masters 2024 usai mengalahkan pasangan China Chen Bo Yang dan Liu Yi 21 16, 17 21, 21 17, Selasa 23 Januari 2024.
Dengan kemenangan ini, maka Muhammad Shohibul Fikri dan Bagas Maulana berhak mendapatkan tiket babak 16 Besar Indonesia Masters 2024.
Baca Juga: Untuk Permudah Industri, Gibran Ingin Selesaikan Tumpang Tindih Aturan
Seperti diketahui, 12 wakil merah putih telah berlaga di hari pertama Indonesia Masters 2024.
Babak pertama Indonesia Masters 2024 dibagi menjadi dua babak yaitu kualifikasi dan 32 Besar.
Berikut hasil lengkapnya:
Artikel Terkait
Persib Bandung Vs Selangor FC: Modal 5 Kemenangan Beruntun untuk ACL Two 2025
Kisah Cinta Ricky Subagja & Cica Andjani: Rahasia Harmonis Meski Selisih Usia 26 Tahun
Timnas Indonesia U-17 Kalah 1-3 dari Zambia: Kronologi Gol dan Reaksi Nova Arianto
Cara Nonton Selangor FC vs Persib Bandung di Vision+: Live Streaming AFC Champions League Two