4 Cara Mengatasi Baterai HP Samsung Cepat Habis, Bikin Daya Lebih Awet tanpa Sering Isi

- Senin, 29 Januari 2024 | 16:01 WIB
4 Cara Mengatasi Baterai  HP Samsung Cepat Habis, Bikin Daya Lebih Awet tanpa Sering Isi

Baca Juga: Program Diet Kamu Sering GAGAL? Cek Faktor yang Merusak Diet Tanpa Disadari!

2. Mengaktifkan mode aman
Cara selanjutnya adalah mengaktifkan mode aman. Adapun cara memasuki mode aman dengan menonaktifkan HP. Lalu nyalakan kembali dan tekan tombol Mengecilkan Volume ketika logo Samsung muncul.

Tunggu beberapa saat sampai terlihat layar terkunci. Perhatikan HP kurang lebih 4 jam dan lihat pemakaian baterainya.

Jika masalah baterai cepat habis sudah teratasi, maka bisa dipastikan kalau masalah tersebut muncul karena aplikasi pihak ketiga.

3. Periksa pembaruan software
Biasanya, masalah baterai muncul karena software di dalamnya tidak melakukan up date.

Baca Juga: Cek DISINI Apa Itu CRT dalam Bahasa Gaul TikTok yang Viral dan Tren oleh Banyak Kalangan!

Jika terjadi masalah baterai cepat habis adalah dengan melakukan up date perangkat.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: beritatren.com

Halaman:

Komentar