Fresh Graduate Berpeluang Besar! Inilah Posisi Terbanyak yang akan Dibuka dalam Formasi CPNS 2024

- Minggu, 07 Januari 2024 | 03:40 WIB
Fresh Graduate Berpeluang Besar! Inilah Posisi Terbanyak yang akan Dibuka dalam Formasi CPNS 2024

1. Formasi PPPK di Instansi Pusat akan diisi oleh tenaga guru atau dosen, tenaga kesehatan, dan tenaga teknis sebanyak 221.936 posisi.

2. Formasi PPPK di instansi daerah akan dibuka sebanyak 1.383.758 lowongan yang terdiri dari:

Baca Juga: Apa Saja Dokumen Persyaratan CPNS 2024? Cek Syarat Lengkapnya di Sini!

- Guru atau dosen sebanyak 419.146;

- Tenaga Teknis sebanyak 547.416;

- Tenaga Kesehatan sebanyak 417.196;

Formasi CPNS Instansi Pusat

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jatimnetwork.com

Halaman:

Komentar