paradapos.com - PT Archi Indonesia Tbk (ARCI) merupakan salah satu perusahaan penghasil murni emas terbesar di Indonesia, bahkan Asia Tenggara.
ARCI memiliki 100 persen tambang emas Toka Tindung, yakni tambang emas murni yang berlokasi sekitar 35 Km Timur Laut dari Manado.
Dilansir paradapos.com dari archiindonesia.com, perusahan ini memiliki sejarah panjang yang membanggakan dalam pelaksanaan kegiatan eksplorasi, penemuan, pengembangan, dan operasional.
Sejak berdiri pada tahun 2009. korporasi ini telah memproduksi sekitar 1,9 juta ton emas sampai tahun 2020.
Pada periode terbaru ini di triwulan III 2023, PT Archi Indonesia Tbk telah mengumumkan laporan keuangan resminya.
Diketahui bahwa, Jumlah penjualan dan pendapatan usahanya mencapai 172 juta USD atau setara Rp2,6 triliun.
Artikel Terkait
Raperda KTR DKI: Larangan Jual Rokok 200 Meter dari Sekolah Picu Pro Kontra, Ini Dampaknya
MotionTrade Lite vs Pro: Review Fitur & Keunggulan untuk Pemula dan Profesional
CBRE (Cakra Buana Resources Energi) Proyeksi Kinerja Kuartal IV-2025: Analisis Lengkap dan Dampak Akuisisi Hilong 106
Struktur Kepemilikan CTRA: Keluarga Ciputra Kuasai Mayoritas Saham