Hanya Berselang Satu Hari, Publik Puji Jang Won Young IVE yang Sibuka Jadi MC

- Sabtu, 16 Desember 2023 | 02:40 WIB
Hanya Berselang Satu Hari, Publik Puji Jang Won Young IVE yang Sibuka Jadi MC

paradapos.com - Jang Won Young yang dikenal sebagai anggota grup IVE tuai perhatian.

Selain parasnya yang cantik, Jang Won Young diketahui tengah aktif menjadi MC di beberapa acara.

Akhir-akhir ini terdapat beberapa acara musik dan penghargaan yang dipandu oleh Jang Won Young IVE.

Baca Juga: Biodata dan Profil Yun Ha Jeong Single’s Inferno Season 3, Curi Perhatian MC hingga Penonton

Won Young diketahui baru saja membawakan acara Asia Artist Awards 2023 pada 14 Desember 2023.

Diketahui, AAA 2023 ini dilaksanakan di Filipina Arena.

Hanya berlangsung satu hari saja, Won Young nampak kembali menjadi MC di acara musik.

Halaman:

Komentar