Tingginya rating drama Marry My Husband membuktikan eksistensi drama tersebut tidak terpengaruh oleh skandal seputar aktor utama Park Min Young.
Baca Juga: Peringati Hari Ulang Tahun, Jefri Nichol Makin Gencar Olahraga
Park Min Young dituduh berbohong dalam pernyataannya bahwa dia tidak menerima uang dari mantan pacarnya Kang Jong Hyun.
Dispatch mengklaim Park Min Young pernah menerima 2,9 miliar rupiah dari Jong Hyun, mantan pacarnya.
"Park Min Young tidak terlibat dalam aktivitas ilegal atau memperoleh keuntungan ilegal apa pun. 250 juta won (sekitar 2,9 miliar rupiah) yang disebutkan dalam artikel tersebut digunakan dari rekening Kang Jong Hyun. Uang itu tidak digunakan untuk biaya hidup Park Min Young," kata agensi dalam sebuah pernyataan.
Setelah skandal mencuat, drama Marry My Husband banyak diboikot oleh penonton.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: alonesia.com
Artikel Terkait
Bukan Cuma Nikita Mirzani, JPU Juga Ajukan Banding atas Vonis 4 Tahun Kasus Reza Gladys
Still Single VISION+: Review Sinopsis, Pemain, dan Cara Nonton
Raisa Absen Sidang Cerai Perdana, PA Jaksel Ingatkan Risiko Gugatan Dibatalkan
Hasil Pemeriksaan Medis Mengejutkan Biru di Terbelenggu Rindu Episode 412