Usai Jadi Korban Penipuan AI, Melaney Ricardo Kini Takut Unggah Foto di Media Sosial

- Jumat, 26 Januari 2024 | 09:40 WIB
Usai Jadi Korban Penipuan AI, Melaney Ricardo Kini Takut Unggah Foto di Media Sosial

 

paradapos.com - Melaney Ricardo menjadi korban canggihnya teknologi AI (Artificial Intelligence).

Pasalnya, salah satu video di akun YouTubenya digunakan sebagai iklan penipuan penurun berat badan.

Padahal, Melaney Ricardo tidak pernah bekerjasama dengan brand atau bahkan memberikan testimoni.

Baca Juga: Nyatakan Mundur dari Dunia Politik, Ternyata Ini Alasan Reza Artamevia

"Aku udah bilang 'tolong take down video saya karena saya tidak kenal dengan Anda, saya tidak pernah diminta testimoni dan menggunakan produk Anda'," ujar Melaney Ricardo saat ditemui awak media.

Halaman:

Komentar