Selain memiliki wajah menawan, Jang Tae Sang juga dikenal sebagai orang nomor satu yang memiliki banyak sumber informasi di daerah tersebut.
Suatu ketika, ia berurusan dengan seorang jenderal dan menugaskannya untuk mencari seorang wanita yang tiba-tiba menghilang secara misterius.
Yoon Chae Ok merupakan seorang detektif swasta pencari orang hilang yang sedang singgah di Gyeongseong untuk mencari keberadaan ibunya yang telah menghilang 10 tahun.
Yoon Chae Ok dan ayahnya dikenal sebagai todugun (pencari orang hilang) yang telah menemukan lebih dari 150 orang hilang.
Jang Tae Sang dan Yoon Chae Ok kemudian memutuskan untuk bekerja sama dengan tujuan masing-masing. Namun, tanpa diduga mereka justru menemukan hal mengerikan.
Pada proses mereka memecahkan misteri orang hilang, mereka harus melawan monster yang tercipta karena ketamakan manusia.
Apakah Jang Tae Sang dan Yoon Chae Ok akan berhasil memecahkan misteri ini? Apakah keduanya akan selamat?
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: mengerti.id
Artikel Terkait
Bukan Cuma Nikita Mirzani, JPU Juga Ajukan Banding atas Vonis 4 Tahun Kasus Reza Gladys
Still Single VISION+: Review Sinopsis, Pemain, dan Cara Nonton
Raisa Absen Sidang Cerai Perdana, PA Jaksel Ingatkan Risiko Gugatan Dibatalkan
Hasil Pemeriksaan Medis Mengejutkan Biru di Terbelenggu Rindu Episode 412