LOMBOK INSIDER - Mantan Presiden Jusuf Kala (JK) nyatakan sikap dukungannya terhadap calon presiden dan calon wakil presiden (Capres dan Cawapres).
Dukungan Jusuf Kala itu menuai beragam komentar dipublik hingga Calon presiden (Capres) nomor urut 3 Ganjar Pranowo turut beri komentar menohok.
Dipantau dari YouTube Metro TV, Kamis (21/12/2023), Ganjar Pranowo tidak kaget dengan dukungan mantan Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla.
Ganjar Pranowo menyebut dirinya sudah tahu sejak dulu Jusuf Kala telah menyatakan dukungannya kepada Anies Baswedan di Pilpres 2024.
Meski baru dinyatakan baru-baru ini, kata Ganjar, JK telah mendukung Anies jauh sebelumnya.
Ganjar Pranowo membeberkan dukungan Jk tersebut diberikan sebelum dirinya resmi diumumkan sebagai capres PDIP.
Artikel Terkait
Menteri Keuangan Purbaya Ungkap Modus Pencatutan Harga Impor: Barang Rp 45 Juta Dicatat Cuma Rp100 Ribu
Oknum Brimob Aniaya Mantan Pacar di Binjai: Kronologi & Proses Hukum Terbaru
Wamenag Zainut Tauhid Saadi Minta Gus Elham Hentikan Aksi Cium Anak Perempuan yang Viral
Roy Suryo Bandingkan Perjuangan Kasus Ijazah Jokowi dengan Pangeran Diponegoro