paradapos.com – Setelah sempat viral beberapa waktu lalu, kini tampaknya kasus Jessica Wongso makin redup.
Kendati demikian tak menyurutkan niatan Alvin Lim untuk membongkar oknum-oknum yang merekayasa kasus termasuk kasus Jessica Wongso.
Diketahui bahwa Alvin Lim baru bebas dari tahanan pada 25 Desember 2023 kemarin.
Setelah bebas, ia tetap ingin meneruskan profesinya sebagai pengacara dan membantu orang lain melalui bantuan hukum.
Pengacara yang sempat tersandung kasus pemalsuan surat tersebut secara terang-terangan menyebut banyak oknum penegak hukum yang bisa merekayasa kasus.
Dalam tayangan podcastnya dan diunggah ulang melalui YouTube Sarang Informasi, Alvin Lim juga membahas kasus Jessica Wongso.
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Puan Maharani Tegur OTT KPK ke Gubernur Riau: Pejabat Diminta Mawas Diri
PWI Luncurkan 4 Penghargaan Jurnalistik, Total Hadiah Rp500 Juta untuk HPN 2026
Aramco Cetak Laba Rp467 Triliun di Kuartal III 2025, Tembus Ekspektasi Pasar
Mbak Tutut dan Hary Tanoesoedibjo Akhiri Konflik 23 Tahun, Begini Kesepakatan Mereka