Chery Resmi Bangun Pabrik di Indonesia 2025, Investasi Rp 5 Triliun

- Senin, 03 November 2025 | 10:00 WIB
Chery Resmi Bangun Pabrik di Indonesia 2025, Investasi Rp 5 Triliun

Chery Resmi Bangun Pabrik di Indonesia Tahun Ini, Investasi Rp 5 Triliun

Chery Sales Indonesia (CSI) mengumumkan komitmen kuatnya untuk segera membangun pabrik perakitan lokal di Tanah Air. Pembangunan pabrik Chery ini bertujuan untuk mempercepat dan meningkatkan kapasitas produksi, sekaligus mempermudah upaya peningkatan nilai Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN).

Hingga saat ini, Chery masih mengandalkan fasilitas perakitan milik PT Handal Indonesia Motor (HIM) untuk memproduksi semua model yang dipasarkan di Indonesia. Fasilitas ini juga digunakan untuk memproduksi kendaraan yang diekspor ke berbagai negara di kawasan ASEAN.

Pembangunan Pabrik Chery Dimulai 2025

President Director Chery Group Indonesia, Zeng Shuo, mengonfirmasi bahwa pembangunan pabrik akan dimulai pada tahun 2025. "Tahun ini, kita rencananya tahun ini mulai. Jadi tunggu. Nanti kalau sudah mulai, saya kasih informasi. Nanti kalau sudah selesai, saya update," ujarnya di Jakarta.

Halaman:

Komentar