HARIAN MASSA - Kawanan pencuri di kawasan Vila Ciomas, Bogor, Jawa Barat, tertangkap warga dan menjadi bulan-bulanan massa.
Berdasarkan video yang beredar, tampak pelaku yang terdiri dari empat orang menggunakan mobil minibus.
Saat dikejar warga, mobil tersebut menabrak angkot hingga akhirnya terhenti dan menjadi sasaran perusakan warga, di Jalan Empang.
Baca Juga: Dukung Ganjar-Mahfud, Ahok Mundur sebagai Komisaris Utama PT Pertamina: Merdeka!
Menurut akun Instagram @jktnewss, mobil pelaku sempat dikejar warga hingga di Jalan Empang.
"Pelaku dikejar oleh warga dan tertangkap di deket lamer Empang arah BTM setelah menabrak angkot 10 jurusan Mawar, yang membuat mobil yang dibawa pelaku terhenti," katanya, Sabtu (3/2/2024).
Artikel Terkait
Kerangka Manusia Kwitang: Polda Metro Jaya Ambil Alih Penyidikan, Ini Update DNA Terbaru
Hutama Karya KSO Borong Proyek Jalan Papua Rp 4,8 Triliun, Target Rampung 2027
Zohran Mamdani Kuliah di Bowdoin College: Profil dan Pendidikan Calon Wali Kota New York
Kasus 2 Kerangka di Kwitang Diambil Alih Ditreskrimum, Polisi Tunggu Hasil DNA