Lingga dan Yoni tersebut diketahui berasal dari bahasa Sanskerta Hindu.
Penulis dari buku Bung Karno Sang Arsitek, bentuk ini dipilih oleh Soekarno karena terinspirasi oleh bentuk candi Sukuh di Karanganyar, Jawa Tengah.
Alasannya karena bentuk Monas melambangkan sebagai pria, sehingga ditaruh dekat dengan Istana Merdeka dan digambarkan sebagai badan eksekutif.
Tugu Monas yang berdekatan dengan istana merdeka inilah yang membuat tugu Monas dianggap sebagai sosok ayah.
Sedangkan bentuk dari desain gedung DPR menggambarkan dari sosok seorang ibu yang secara politisnya adalah legislatifnya.
Karena itulah jarak antara gedung DPR dan tugu Monas terbilang tidak terlalu jauh.
Sumber: hops
Artikel Terkait
ICW Laporkan Korupsi Pengurangan Porsi Makanan Haji Rp 255 M, Serahkan 3 Nama Terduga Pelaku
VIRAL Aksi Penghapusan Mural One Piece di Sragen, TNI Klaim Sukarela Tapi Kok Dikawal dan Diawasi?
Pengibar Bendera One Piece Diburu Aparat, Soleh Solihun: Kalau Bendera Ormas sama Parpol Boleh
Fantastis! Dilaporkan Tom Lembong, Lonjakan Harta Kekayaan Hakim Dennie Arsan Fatrika Jadi Sorotan