HARIAN MERAPI - Tiga pemain Lionel Messi, Erling Haaland dan Kylian Mbappe menjadi kandidat final peraih penghargaan pemain terbaik dunia 2023 yang diumumkan federasi sepakbola dunia, FIFA.
Pengumuman kandidat pemain terbaik dunia 2023 oleh FIFA yang mengerucutkan tiga nama Lionel Messi, Erling Haaland dan Kylian Mbappe itu dilakukan pada Jumat (15/12/2023) dini hari WIB.
Salah satu kandidat pemain terbaik dunia 2023 FIFA, Lionel Messi telah memenangi Ballon d'Ornya yang kedelapan pada Oktober silam di Paris, untuk memperpanjang catatan rekornya.
Baca Juga: Ganjar: Saya Tidak Mengkritik Jokowi, tetapi Menjawab Secara Jujur
Sedang dikategori pemain putri terdapat nama Aitana Bonmati dalam kandidat pemain terbaik dunia 2023 FIFA.
Aitana Bonmati meraih penghargaan pemain terbaik putri wanita setelah tampil gemilang untuk timnas Spanyol dalam perjalanan menjuarai Piala Dunia Putri.
Artikel Terkait
Persib Bandung Vs Selangor FC: Modal 5 Kemenangan Beruntun untuk ACL Two 2025
Kisah Cinta Ricky Subagja & Cica Andjani: Rahasia Harmonis Meski Selisih Usia 26 Tahun
Timnas Indonesia U-17 Kalah 1-3 dari Zambia: Kronologi Gol dan Reaksi Nova Arianto
Cara Nonton Selangor FC vs Persib Bandung di Vision+: Live Streaming AFC Champions League Two