Kata Mahfud MD: Sebagai Santri NU Saya Ingin Mengutip Dalil Gus Dur

- Senin, 22 Januari 2024 | 03:40 WIB
Kata Mahfud MD: Sebagai Santri NU Saya Ingin Mengutip Dalil Gus Dur

paradapos.com - KPU RI telah usai menggelar debat cawapres tadi malam, Minggu 21 Januari 2024.

Banyak hal yang menarik perhatian publik pada debat cawapres tadi malam.

Salah satunya datang dari cawapres nomor urut 3 Mahfud MD yang ingin menjadi hukum tidak tumpul.

Baca Juga: Momen Mahfud MD Sindir Keras Gibran di Debat Cawapres: Pertanyaan Recehan, Jadi Tidak Perlu Dijawab

"Kalau hukum tidak tumpul (tajam) kita bisa tabrak habis-habisan program pembangunan akan berjalan dan baik saya dan Mas Ganjar minta maaf dengan anak cucu yang terlibat atau tak bisa apa-apa dengan kerusakan lingkungan," kata Mahfud MD.

Mahfud MD juga mengutip lagu ketika menceritakan rusaknya kerusakan lingkungan.

Baca Juga: Namanya Kerap Disebut Gibran saat Debat Cawapres, Siapa Sebenarnya Sosok Thomas Lembong?

Halaman:

Komentar