Sementara itu, Ahmad Syaikhu menyatakan, pihaknya akan mendengarkan masukan dari Partai Nasdem. Semua saran yang masuk akan menjadi bahan masukan bagi Dewan Pimpinan Tingkat Pusat (DPTP) PKS.
"Karena itu nanti yang memutuskan hal-hal strategis bagi kepentingan, apakah akan mengambil koalisi atau opisisi," kata dia.
Artikel Terkait
Reshuffle Kabinet Prabowo 2026: Analisis Isu Penggantian Menlu Sugiono & Menko PMK Pratikno
Reshuffle Kabinet Jilid 5 Prabowo: Calon Wamenkeu Juda Agung hingga Rotasi Menlu
Kritik Ahli: Pembangunan Infrastruktur Jokowi Masif Tapi Tidak Merata, Ini Analisisnya
Reshuffle Kabinet Prabowo: Juda Agung Calon Wamenkeu, Sugiono Digeser ke Menko PMK?