DISTRIKNEWS - Tak sedikit pertanyaan lebih baik beli Samsung Galaxy A54 atau Samsung Galaxy A73.
Jawaban singkat kami dari DISTRIKNEWS adalah Samsung Galaxy A73.
Tapi ada beberapa pertimbangan dan catatan nih tentang kelebihan dari Samsung Galaxy A73 dibandingkan Samsung Galaxy A54.
Baca Juga: Pecinta iPhone Harus Iri Sama Samsung Galaxy S24 Series Ini, Banyak Lebihnya!
Pertama, dari sisi desain dibandingkan Samsung Galaxy A54, Samsung Galaxy A73 lebih tipis dan ringan.
Rasionya langsung jadi lebih enak digenggam dan dia itu enggak pakai bahan kaca kayak Samsung Galaxy A54.
Jadi bikin kita lebih pede megang HP ini tanpa casing.
Meskipun, kalau kita tidak memperdulikan material kacanya, Samsung Galaxy A54 lebih oke secara layout panel belakangnya.
Artikel Terkait