Mulai 1 Februari 2024, ASDP Sesuaikan Tarif Layanan Ekspress Merak-Bakauheni

- Selasa, 30 Januari 2024 | 07:20 WIB
Mulai 1 Februari 2024, ASDP Sesuaikan Tarif Layanan Ekspress Merak-Bakauheni

Penyesuaian tarif merupakan upaya untuk memenuhi standar pelayanan minimum. “ASDP terus meningkatkan kualitas pelayanan kepada pengguna jasa, kenaikan tarif tersebut tidak lain dilakukan juga untuk menunjang standar pelayanan minimum agar masyarakat dapat menyeberang dengan nyaman dan aman,” ujarnya.

"Penerapan penyesuaian tarif di lintasan tersibuk cabang utama Merak-Bakauheni ini juga sejalan dengan peningkatan faktor keselamatan, keamanan, dan kenyamanan pengguna jasa secara berkala melalui upaya peningkatkan fasilitas pelabuhan seperti access bridge dan garbarata, kapasitas dermaga, area parkir, serta fasilitas ruang tunggu penumpang," ujar Shelvy lagi.

Baca Juga: Jadwal Rilis Film Anime Spy X Family Code: White Indonesia, Fix Masuk Indonesia di Awal Februari

Selain itu, para pengguna jasa dapat menikmati fasilitas pendukung di atas kapal seperti ruang VIP, toilet, ruang ibadah, ruang ber-ac, kantin, hingga tempat bermain anak. Akbar

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: harianterbit.com

Halaman:

Komentar