JAKARTA, paradapos.com - Salah satu drama Korea yang ditunggu penayangannya adalah Queen of Tears.
Namun sebelum menyaksikan Queen of Tears, ketahui terlebih dahulu daftar pemain yang akan membintangi drama Korea ini.
Selain daftar pemain, simak juga sinopsis drama Korea Queen of Tears berikut agar tidak penasaran dengan alur ceritanya.
Dilansir lagi laman MyDramaList, Queen of Tears direncanakan tayang di tvN mulai 16 Maret 2024.
Nantinya, drama Korea ini akan tayang setiap minggu dengan dua episode terbaru pada hari Sabtu dan Minggu.
Namun perlu diingat, jadwal tayang tersebut bisa saja berubah sewaktu-waktu sebagaimana kebijakan pihak bersangkutan.
Artikel Terkait
Onadio Leonardo Ditangkap karena Narkoba! Kronologi, Barang Bukti, dan Reaksi Husein Jafar
Ruben Onsu Umrah Lagi, Bertemu Ayah Ojak di Mekkah dalam Momen Haru
Poppy Sovia Dilecehkan Verbal di Minimarket, Ancam Balas Fisik Pelaku
Raffi Ahmad Tanggung Biaya Perawatan Fahmi Bo Hingga Sembuh, Aksi Haru yang Bikin Warganet Salut!