Dapil Sulsel Ramai Mantan Kepala Daerah Maju Caleg Berikut Daftarnya

- Sabtu, 23 Desember 2023 | 16:20 WIB
Dapil Sulsel Ramai Mantan Kepala Daerah Maju Caleg Berikut Daftarnya

 

Voicesulawesi - Daerah Pemilihan Sulawesi Selatan baik daerah pemilihan I, maupun II dan III ramai dengan calon anggota DPR RI yang merupakan mantan Kepala daerah.

Khusus di Daerah Pemilihan I meliputi, Makassar, Gowa, Takalar, Jeneponto, Bantaeng dan Selayar.

Sementara Dapil II meliputi Bulukumba, Sinjai, Bone, Soppeng, Maros, Pangkep, Barru, Parepare, dan Wajo.

Baca Juga: Dibuang Orang Tua Sejak Lahir, Ternyata Begini Masalah Kedua Orang Tua Daniel Tan

Sedangkan Dapil III meliputi Sidrap, Pinrang, Enrekang, Tana Toraja, Toraja Utara, Luwu, Palopo, Luwu Timur dan Luwu Utara.

Halaman:

Komentar