Levis diperkirakan hanya mencapai laba 1,15 dollar AS hingga 1,25 dollar AS per saham untuk tahun ini yang jauh lebih rendah dari ekspektasi sebesar 1,33 dollar AS per saham.
Capaian laba mereka juga jauh lebih rendah dari ekspektasi sebesar 4,7% dengan realisasi hanya 1-3% di tahun 2023.
Baca Juga: Gibran dan Selvie Ananda Ikuti Wellness Tourism di Gazebo Sanur Pantai Mertasari Bali
Meski demikian, anak perusahaannya yakni Beyond Yoga, berhasil mencatat pertumbuhan pendapatan sebesar 14%.
Levis memang sedang getol menggaet pasar olahraga yang semakin tumbuh.
Gelombang PHK massal memang masih menghantui perekonomian global usai sebelumnya perusahaan ritel Macy’s dan Wayfair yang sudah lebih dulu mengumumkan adanya PHK massal bulan ini.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jatengnetwork.com
Artikel Terkait
Kredit Perumahan Mandek, Menteri Keuangan Khawatirkan Daya Beli Masyarakat
Bursa Asia Anjlok: Penyebab, Dampak ke Indonesia, dan Prediksi ke Depan
Analisis IHSG Hari Ini: Proyeksi 8.150-8.350 Dipicu Data Ekonomi Q3 2025 & Rebalancing MSCI
Semangat Cokroaminoto & Program Koperasi Desa Merah Putih: Strategi Menkop Ferry Bangun Ekonomi Umat