Wow! Pembangunan Intake Sepaku di IKN Dikebut, Volume Air Sudah Naik Tinggi

- Kamis, 14 Desember 2023 | 02:00 WIB
Wow! Pembangunan Intake Sepaku di IKN Dikebut, Volume Air Sudah Naik Tinggi

paradapos.com – Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara terus dikebut, termasuk di daerah intake Sepaku.

Sebagaimana dikutip paradapos.com dari YouTube PANIYANTO - IKN Nusantara, lokasi intake ini adalah salah satu penyetok air baku untuk wilayah IKN.

Aliran sungai berasal dari arah intake sepaku menuju ke jalan IKN yang ada jembatannya.

Baca Juga: Kalimat Thayyibah dan Tata Cara Bertaubat, Kunci Jawaban Akidah Akhlak Kelas 6 Halaman 80-82 Ayo Berlatih Pelajaran 6

Di wilayah Kukar ada perbukitan yang lumayan tinggi, terutama di area belakang.

Ada bukit menjulang tinggi yang bernama gunung Parung. Di intake Sepaku masih ada pekerjaan, dimana pekerja-pekerja menanam di pinggir dari intake ini.

Di ujung atau di depan juga dilihat semacam siring yang dibangun untuk menahan air.

Halaman:

Komentar