Megawati mengaku telah membaca pemberitaan media yang menyebut Rakernas V PDIP akan menyampaikan sikap politik partai. Namun ia justru tergelitik dengan pemberitaan itu.
"Aku sambil sarapan gitu kan (baca berita), aku bilang, haha, enak saja. Gue mainin dulu dong," ujar Megawati sambil tersenyum.
"Setuju enggak?," tanya Megawati ke ratusan kader PDIP yang hadir di hadapannya.
Ia pun meminta para kader untuk fokus terlebih dahulu untuk turun ke bawah menemui rakyat. Terlebih dalam mempersiapkan pemenangan Pilkada 2024. "Karena itulah yang saat ini penting adalah, sudah lah, turun ke akar rumput untuk persiapan Pilkada ini. Digalang rakyat dikasih pengetahuan," imbuhnya.
Sumber: populis
Artikel Terkait
Hoaks! Tangkapan Layar WA Hasto PDIP Soal Soeharto Terbongkar Palsu
Dukungan Pemerintah Rp 57 Juta/Tahun untuk Keluarga 10 Pahlawan Nasional 2025, Termasuk Gus Dur & Soeharto
Prabowo Beri Julukan Don Si Kancil ke Dasco & Pesan Legacy untuk Kader Gerindra
Roy Suryo Diperkirakan Lanjut ke Pengadilan Terkait Kasus Ijazah Palsu Jokowi