Rocky Gerung kemudian mengatakan jika model pencitraan yang dilakukan Jokowi tersebut sudah usang karena terus diulang-ulang.
Ia juga menyampaikan bahwa seharusnya fokus masyarakat kini kepada Prabowo alias bukan Jokowi lagi.
"Jokowi ingin pamer itu, tapi kita tunggu apa yang ingin dia pamerkan menjelang Oktober kan? Ini kalau dibilang nggak tahu diri ya nggak tahu diri, model pencitraan yang sama masih saja diulang-ulang," katanya,
"(Jokowi) berusaha menyingkirkan wajah lainnya agar fokus pada Jokowi, padahal seharusnya fokus kita pada Pak Prabowo," ujar Rocky Gerung.
Sumber: bisnis
Artikel Terkait
DPR RI Batal Pecat 5 Anggotanya Terkait Kasus Tunjangan Rp50 Juta dan Unjuk Rasa 2025
Said Didu Nilai Pernyataan Prabowo Soal Kasus Whoosh Berisiko, Bisa Dianggap Melindungi Pihak Terduga
Putusan MKD: Sahroni, Eko Patrio, dan Nafa Urbach Kena Sanksi Nonaktif, Adies Kadir & Uya Kuya Diaktifkan
Mahfud MD Kritik Sri Mulyani Soal Kasus TPPU Rp 349 Triliun: Dinilai Protektif ke Pegawai