Malam Natal, TransJakarta Akan Perpanjang Layanan Operasional hingga Pukul 11 Malam

- Minggu, 24 Desember 2023 | 11:00 WIB
Malam Natal, TransJakarta Akan Perpanjang Layanan Operasional hingga Pukul 11 Malam

paradapos.com | JAKARTA - Layanan TransJakarta akan memperpanjang jam operasional.

Hal ini dilakukan pada saat waktu malam Natal 2023, atau Minggu (24/12).

Hal ini disampaikan langsung oleh PT Transportasi Jakarta dalam akun media sosial resminya.

Perpanjangan jam operasional layanan Transjakarta ini berlaku mulai pukul 05.00 hingga pukul 23.00 WIB pada Minggu (24/12).

Baca Juga:

Wow! Bawang Goreng Menjadi Kondimen Terenak di Dunia, Raih Peringkat Kedua 
Petugas Lapas Lamongan Ngeband Bareng Napi

"Jam operasional seluruh layanan Transjakarta pada Minggu, 24 Desember 2023 diperpanjang menjadi 05:00-23:00 WIB," tulis Transjakarta dalam akun Instagram resmi dikutip Minggu (24/12).

Halaman:

Komentar