paradapos.com - Indonesia adalah satu dari sedikit negara yang memiliki beraneka ragam keunikan yang bahkan disorot dunia.
Pertama, Indonesia adalah negara kepulauan terbesar di dunia yang diisi oleh ratusan budaya yang juga berbeda-beda.
Kekayaan Sumber Daya Alam (SDA) di Indonesia juga menjadi perhatian dunia.
Sebut saja Laut Natuna, yang memiliki cadangan gas alam terbesar di dunia.
“Laut Natuna memiliki cadangan gas alam terbesar di kawasan Asia Pasifik bahkan dunia.
Cadangan minyak diperkirakan mencapai 14.386.470 barel, sedangkan gas bumi 112.356.680 barel”, terang Lemhannas pada jurnal berjudul “PERAN INDONESIA DALAM MENJAGA WILAYAH LAUT NATUNA DAN MENYELESAIKAN KONFLIK LAUT TIONGKOK SELATAN”, terbitan Maret 2017.
Terakhir, letak geografis Indonesia juga dinilai sangat strategis, terutama untuk jalur ekonomi.
Artikel Terkait
Mertua dan Menantu Tewas Ditikam Tetangga di Gowa, Ini Kronologi Lengkapnya
Viral Isu Perselingkuhan Hamish Daud, Netizen Ungkap Detail Liburan dengan Sasha Sabrina Alatas
Ganoderma Lucidum (Lingzhi) untuk Kanker: Fakta, Manfaat, dan Bahayanya
Ahmad Sahroni Sindir Penjarah Rumah: Boro-boro Bayar Pajak, Nunggu Sembako