Terbaru, BRI sukses menyelenggarakan event UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR 2023 pada 7-10 Desember 2023 di Jakarta Convention Centre (JCC) dan berhasil mencatatkan nilai penjualan business matching senilai USD 81,3 juta dollar atau sekitar Rp1,26 triliun (dengan asumsi kurs Rp15.500,- per USD).
Ajang UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR sendiri diselenggarakan BRI sebagai sarana business matching antara UMKM Indonesia dengan konsumen luar negeri, sehingga diharapkan mampu menumbuh kembangkan pelaku UMKM go global dan meningkatkan ekspor nasional.
UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR 2023 mengusung tema "Crafting Global Connection" atau merakit koneksi global. Dalam UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR 2023 ini, BRI mengajak 700 UMKM terkurasi.
Sunarso menjabarkan bahwa pemberdayaan yang dilakukan oleh BRI tak hanya menyasar para pelaku UMKM agar go global.
Strategi BRI untuk tumbuh secara berkelanjutan ada dua.
"Strategi pertama, adalah menaikkelaskan nasabah eksisting dengan berbagai program-program pemberdayaan dan pendampingan", tambahnya.
Baca Juga: Terbesar di Indonesia, BRI Terbitkan Lagi Green Bond Tahap II Melalui Obligasi, Ini Jadwalnya
Artikel asli: ragam-indonesia.com
Artikel Terkait
Roy Suryo dan dr. Tifa Diperiksa Polisi sebagai Tersangka Kasus Ijazah Jokowi
Modus Korupsi Proyek Kereta Cepat Whoosh: Mark Up Lahan hingga Jual Beli Tanah Negara
Bobibos Biofuel RON 98 dari Jonggol: Solusi BBM Murah Rp 4 Ribu Setara Pertamax Turbo
ESDM Ingatkan Aturan BBM ke Bobibos: Ekspansi SPBU Harus Penuhi Uji Kelayakan