Sekretaris Jenderal Kemenkes, Kunta Wibawa Dasa Nugraha mengatakan, posko di Pelabuhan Merak dipastikan siap melayani masyarakat.
Baca Juga:
Rekomendasi Tempat Wisata dan Staycation di Bali yang Cocok untuk Mengisi Liburan Akhir Tahun
Para Pekerja Lakukan Aksi Mogok Kerja, Menara Eiffel Ditutup untuk Sementara
"Hingga dilaksanakan pemantauan ini, pelayanan di posko kesehatan Pelabuhan Merak masih terkendali," kata Kunta.
Setiap hari, rata-rata ada 7 orang yang mendapatkan pelayanan di posko kesehatan Merak.
Kunta berharap, pengguna jalan yang mengalami masalah kesehatan dapat segera ditangani, serta dirujuk jika diperlukan.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kliktimes.com
Artikel Terkait
Kerangka Manusia Kwitang: Polda Metro Jaya Ambil Alih Penyidikan, Ini Update DNA Terbaru
Hutama Karya KSO Borong Proyek Jalan Papua Rp 4,8 Triliun, Target Rampung 2027
Zohran Mamdani Kuliah di Bowdoin College: Profil dan Pendidikan Calon Wali Kota New York
Kasus 2 Kerangka di Kwitang Diambil Alih Ditreskrimum, Polisi Tunggu Hasil DNA