Mengerikan! Kondisi Salah Satu Korban Carok Madura Tangan Sampai Terputus, Bagaimana dengan Lainnya?

- Senin, 22 Januari 2024 | 13:40 WIB
Mengerikan! Kondisi Salah Satu Korban Carok Madura Tangan Sampai Terputus, Bagaimana dengan Lainnya?

paradapos.com - Salah satu korban carok yang menewaskan 4 orang di Bangkalan Madura berakhir mengerikan, tangan terputus.

Sebanyak 4 orang korban carok di Bangkalan Madura berakhir tewas dengan luka yang mengerikan.

Duel carok berdarah tersebut terjadi di Desa Bumi Anyar, Kecamatan Tanjung Bumi, Bangkalan, Jawa Timur, 12 Januari 2024.

Baca Juga: Mega Film Asia! Sinopsis Hero Among Heroes (1993), 23 Januari 2024: Perlawanan Rakyat terhadap Penindasan Pemerintah Dinasti Qing

Empat orang yang tewas dalam duel carok berdarah itu yakni Mat Tanjar, Mat Terdam (adik Mat Tanjar), Najehri (paman Mat Tanjar), Hafid (murid silat Mat Tanjar).

Keempat korban meninggal dunia dengan kondisi luka akibat sabetan benda tajam.

"3 meninggal di tempat, 1 orang di perjalanan ke puskesmas," kata Kapolres Bangkalan, AKBP Febri Isman Jaya.

Baca Juga: Mega Film Asia! Sinopsis Warriors of the Nation (2018), 23 Januari 2024: Kisah Wong Fei Hung Memulai Perjalanan ke Guangzhou

Halaman:

Komentar