paradapos.com - Banyak yang bertanya dan tidak tahu dimanakah Exit Tol Padang Sicincin Yang Panoramanya Mirip Pegunungan Ala Daerah Perkampungan di Alpen Swiss.
Memang, exit tol Padang Sicincin bakal mirip indahnya pegunungan Alpen di Swiss inilah progresnya jalan tol Padang Sicincin yang berlokasi di Sumatera Barat ini.
Pembangunan mega proyek tol Padang Sicincin masih menjadi bagian dari jalan tol Trans Sumatera dan jalan tol ini adalah bagian ruas dari jalan tol Padang Pekanbaru dengan total memiliki panjang 254 KM.
Diketahui, Tol Padang Sicincin dikelola oleh PT Hutama Karya Tol Padang Sicincin membentang sepanjang 36,15 KM seksi Padang Sicincin dibangun di pulau Sumatera yaitu di Sumatera Barat Padang Bukittinggi.
Tol Padang Sicincin dibangun untuk mengurai kemacetan di wilayah tersebut karena sebelumnya sering terjadi kemacetan di Jalan non tol Padang Bukittinggi.
Apalagi jika pada hari libur dan hari-hari besar jalur pada jalan non tol akan dipadati kendaraan dan terjadi kemacetan parah.
Artikel Terkait
ICW Laporkan Korupsi Pengurangan Porsi Makanan Haji Rp 255 M, Serahkan 3 Nama Terduga Pelaku
VIRAL Aksi Penghapusan Mural One Piece di Sragen, TNI Klaim Sukarela Tapi Kok Dikawal dan Diawasi?
Pengibar Bendera One Piece Diburu Aparat, Soleh Solihun: Kalau Bendera Ormas sama Parpol Boleh
Fantastis! Dilaporkan Tom Lembong, Lonjakan Harta Kekayaan Hakim Dennie Arsan Fatrika Jadi Sorotan