paradapos.com | JAKARTA - Pengungsi imigran Rohingya dikabarkan kembali mendarat di perairan Aceh.
Sebanyak 50 orang imigran Rohingya mendarat di pesisir timur yaitu di Desa Seuneubok Baro, Kecamatan Darul Aman, Kabupaten Aceh Timur pada Kamis (14/12).
Hal ini dibenarkan oleh Kapolsek Darul Aman Iptu Syamsul Bahri.
Baca Juga:
- Sinopsis Drama Korea 'Deaths Game': Sebuah Hukuman yang Diberikan Oleh Sosok Death
- Presiden Jokowi Resmikan Tiga Terminal, Guna Tingkatkan Konektivitas dan Mobilitas
Pihaknya pun mengetahui pengungsi Rohingya saat warga menemukan 4 orang dari mereka berjalan kaki di desa tersebut.
"Setelah dilakukan interogasi terhadap 4 warga Rohingnya tadi, kami melakukan penyisiran,” kata Syamsul Bahri.
“Alhasil ditemukan 46 Rohingnya yang lain di seputar Desa Seuneubok Baro, selanjutnya mereka disatukan di TPI Pelabuhan Idi Cut," tutupnya.
Baca Juga:
Artikel Terkait
Kerangka Manusia Kwitang: Polda Metro Jaya Ambil Alih Penyidikan, Ini Update DNA Terbaru
Hutama Karya KSO Borong Proyek Jalan Papua Rp 4,8 Triliun, Target Rampung 2027
Zohran Mamdani Kuliah di Bowdoin College: Profil dan Pendidikan Calon Wali Kota New York
Kasus 2 Kerangka di Kwitang Diambil Alih Ditreskrimum, Polisi Tunggu Hasil DNA